Friday, February 14, 2014

Canon EOS 1200D | Harga Dan Spesifikasi

Artikel diterbitkan oleh IDPRODUK pada
Canon EOS 1200D | Harga Dan Spesifikasi --Canon EOS 1200D yang merupakan kamera DSLR keluaran terbaru dari Canon dan merupakan lanjutan dari kamera sebelumnya yakni 1100D.
Canon EOS 1200D
Spesifikasi Kamera Canon EOS 1200D ini bisa dibilang sudah cukup mumpuni karena Canon EOS 1200D ini memiliki sensor kamera yang sedikit lebih besar dari kamera Canon sebelumnya yakni 18 megapiksel APS-C CMOS. Canon EOS 1200D juga memiliki kamampuan 9 point AF, selain itu juga Kamera Canon EOS 1200D ini juga dapat merekam video Full HD (1080p) dan memiliki mode video Sanpshot yang nantinya dapat kamu gunakan untuk merekam beberapa video pendek.

Canon EOS 1200D juga memiliki ukuran layar 3 inch dengan resulusi 460 k-dot, dan kamera Canon EOS 1200D ini juga memiliki beberapa filter kreatif seperti efek miniature, fish-eye dan kamera toy. Untuk lebih jelasnya mengenai spesifikasi Canon EOS 1200D ini berikut kami berikan secara lengkap.
Spesifikasi canon EOS 1200D

Resolution Approx. 18.0 megapixels for prints up to A2+
Sensor type APS-C Canon CMOS sensor approx. 22.3mm x 14.9mm
Continuous shooting (approx.) Max. 3fps for approx. 69 JPEG images¹, 6 images RAW²³
Processor DIGIC 4
Shutter speed range 30 - 1/4000, Bulb (Total shutter speed range. Available range varies by shooting mode)
LCD 7.5cm (3.0") TFT, approx. 460k dots
Optical Viewfinder Bright viewfinder with approx. 95% coverage, 0.80x, 21mm. Pentamirror
Shooting modes Scene Intelligent Auto, No Flash, Creative Auto, Portrait, Landscape, Close-up, Sports, Night Portrait, Movie, Program AE , Shutter priority AE, Aperture priority AE, Manual
Metering options 3
ISO sensitivity AUTO(100-6400)
AF system/Points LCD 9 AF points (f/5.6 cross type at centre)
EOS Movies MOV (Video: H.264, Sound: Linear PCM, recording level can be manually adjusted by user)
1920 x 1080 (29.97, 25, 23.976 fps)
1280 x 720 (59.94, 50 fps)
640 x 480 (30, 25 fps)
Built-in Flash Yes
HDMI mini output Yes
Memory Cards SD card, SDHC card or SDXC card
Dimensions (WxHxD) 129.6 x 99.7 x 77.9 mm
Weight (body only) Approx. 480g

Harga Canon EOS 1200D
Mengenai Harga Canon EOS 1200D ini dikabarkan akan dirilis pada bulan maret mendatang dan akan dibandrol dengan kisaran harga £349.99/€419.99 untuk body only. Sedangkan untuk yang sudah menggunakan lensa EF-S 18-55mm f/3.5-5.6 IS II akan dibandrol dengan kisaran harga £449.99/€539.99 atau sekitar $549,99.
Canon EOS 1200D
Demikianlah informasi mengenai Spesifikasi Dan Harga Canon EOS 1200D Terbaru yang bisa Informasi Produk Elektronik Terbaru berikan, semoga bisa bermanfaat dan terimakasih atas kunjungannya. Jangan lupa baca juga artikel lainnya yang membahas mengenai Spesifikasi Dan Harga Lenovo A628T.
 
© Copyright 2012 Informasi Produk Elektronik Terbaru Template Modify by Idproduk | Powered by Blogger.com.